Browsing Tag

Ryan

Achilles

Achilles yang perkasa selalu merindukan sahabatnya Patrocolus. Dalam hikayat kuno Yunani, disebutkan persahabatan mereka selain sekadar teman laki laki. Ada unsur passionate yang mungkin diartikan tentang cinta. Apakah homosexual pada jaman sekarang, tidak ada yang bisa memastikan. Achiles selalu tender dan memasrahkan tubuhnya dipeluk sahabatnya setelah berperang. Berkasih kasihan sambil sesekali Achiles membalut luka di tangan Patrocolus. Demikian pada penggambaran sebuah lukisan Yunani kuno.
Jauh ribuan kilometer dari sana, Warok warok dari Ponorogo selalu memelihara gendak laki laki muda bertampang boyish, untuk memelihara rasa cinta. Konon kesaktiannya akan hilang jika mereka berhubungan dengan wanita. Warok Suromenggolo yang perkasa dan trengginas, bisa mendadak sendu dalam pelukan kekasihnya.

Continue Reading